Minggu, 27 November 2022

0 Mengatasi Suara Gardan Mobil yg Keras

Cara ini bukanlah cara yang lazim digunakan, tetapi sepertinya cukup layak untuk dipertimbangkan.
Cara ini digunakan oleh teman baik saya, pak Novi, yang mengalami masalah suara bunyi yang keras pada gardan mobilnya. Atas saran dari mekanik langganannya, maka digunakanlah stempet/ grease/ gemuk untuk mengurangi gesekan penyebab bunyi pada gardan mobilnya.

Caranya:
  • Buka baut gardan dengan kunci shock 23.
  • Lalu masukkan stempet/ grease/ gemuk dengan menggunakan ujung jari telunjuk ke dalam lubang pengisian oli gardan.


  • Banyaknya stempet/ grease/ gemuk yg dimasukkan kurang lebih sebanyak 1 sendok makan.
  • Kondisi gardan masih ada oli, tetapi ada rembesan dan oli gardan selalu berkurang.


Jenis stempet/ grease/ gemuk yg digunakan.

Cara seperti ini selain bisa mengurangi bunyi keras pada putaran gardan tetapi juga bisa sebagai pengaman dalam pelumasan gardan disaat kekurangan oli.

Teman baikku, pak Novi.

Thx,  ^_^

0 comments:

Posting Komentar

Popular posts

Pengikut

Buku Tamu

Flag Counter
 

o2 fresh Copyright © 2011 - |- Template created by O Pregador - |- Powered by Blogger Templates