Sewaktu di Purworejo, Jawa Tengah, handphone saya tak ada signal sama sekali. Sehingga untuk menghubungi orang tua di Bekasi, Jawa Barat, terpaksa harus keluar dari rumah, menuju ke persimpangan jalan, dimana signal handphone dipersimpangan itu cukup kuat.
Ketika kembali ke rumah, saya lihat mas Agustri dapat menggunakan handphone miliknya. Karena penasaran, saya ikut mencoba handphone nokia milik saya, sama sekali tak dapat digunakan, tidak ada signal.
Iseng, saya coba matikan handphone, lalu saya hidupkan kembali, ada signal walaupun terlihat lemah. lalu saya menghubungi kakak yg tinggal di daerah bekasi, ternyata tidak ada masalah, handphone berfungsi dengan baik.
Jadi, apabila handphone kehilangan signal, tak ada salahnya untuk mencoba: matikan lalu hidupkan kembali handphone (reboot), barangkali itulah solusinya.
usai di reboot
bersama ibu mertua, ibu Titi Sanusi 
Thx,  ^_^
    
Jumat, 15 Juli 2016
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Popular posts
- 
Alhamdulillah, niatan saya untuk membuat link MP3 yg berisikan 114 Surat Al-Qur'an beserta Terjemahannya akhirnya bisa diwujudkan...
 - 
Ternyata banyak sekali design sederhana yg menarik untuk diperhatikan. Seperti yg saya lihat di gerobak penjual makanan sate madura di depan...
 - 
Masya Allah, saya mendapatkan android baru dari iparku, Doogee V Max , android tangguh yg memiliki standard militer. Yg paling terasa perbed...
 - 
Seorang teman, pak Kardi, menceritakan mobil nya (Daihatsu Gran Max, 2008) yg mengalami temperatur tinggi di hari Jumat malam, air radiator ...
 - 
01. Lepaskan kabel gas di karburator 02. Buka tutup pedal gas untuk melepaskan kabel gas di pedal gas 03. Akan tampak seperti ini 04. Buat ...
 - 
Kepada teman-temanku yg baik. Saat ini saya sedang membutuhkan seorang vokalis laki-laki, untuk membawakan sebuah lagu bergenre pop yg ingin...
 - 
Saat menggunakan kunci "L" bila mur-baut yg akan kita kendorkan sangat keras, mungkin karena terdapat karat, sehingga kunci "...
 - 
Tehnik bekam di kepala, belum pernah saya saksikan secara langsung, baru kali ini saya melihat dan langsung saya abadikan dalam bentuk foto ...
 - 
Beberapa hari yg lalu, keponakanku, Teguh, membawa sebuah korek api Zippo milik temannya, Rifa, yg tidak bisa menyala, padahal korek tersebu...
 - 
Setiap melewati jalan rusak pasti terdengar suara agak keras dan seperti ada bagian roda yg akan terlepas dari arah roda depan sebelah kiri....
 



0 comments:
Posting Komentar