Senin, 17 November 2014

0 Dudukan Android di Mobil sebagai pengganti Tripot

Pada saat ingin mengabadikan suatu moment, terutama disituasi malam/ gelap, sementara yg ada hanya kamera dari Handphone/ Android, dudukan android yg ada di mobil bisa difungsikan menjadi tripot, layaknya tripot kamera, bisa dengan mudah mengambil sudut pemotretan, sesuai keinginan.
Tinggal dicari permukaan yg rata untuk menempelkan dudukan android yg ada di mobil, misalnya kaca. Jangan lupa bagian tempat yg akan ditempelkan dudukan android harus dibersihkan, agar Handphone/ Android aman dan menempel sempurna, tidak jatuh.


Pada pemotretan di dalam ruangan, bisa menggunakan bagian bawah piring makan (keramik) untuk menempelkan dudukan android.
Digunakan piring makan, karena piring makan cukup berat dan stabil menahan berat handphone/ android.




tak ada masalah dengan sudut pemotretan



bisa juga untuk dijadikan dudukan pemotretan dengan menggunakan handphone


untuk diluar ruangan, bagian kaca mobil juga bisa dijadikan tempat dudukan, tetapi tempat menempelnya dudukan, sebelumnya dibersihkan dulu..

sebelum menggunakan dudukan android, biasanya menggunakan barang seadanya yg ada di meja untuk menyandarkan handphone/ android dengan sudut pemotretan yg sangat terbatas.




Hampir lupa mencantumkan, piring yg saya gunakan milik mas Yoyok, Al-Ittihaad


thx,   ^_^

0 comments:

Posting Komentar

Popular posts

Pengikut

Buku Tamu

Flag Counter
 

o2 fresh Copyright © 2011 - |- Template created by O Pregador - |- Powered by Blogger Templates