Sabtu, 28 Februari 2015

0 Merawat dan Penyimpanan Gitar

Saya memiliki Gitar Yamaha C330, dari  tahun 2000, tetapi kondisinya masih cukup lumayan baik.


untuk merawat gitar, saya menggunakan cairan pledge

terutama pada bagian dibawah senar, daerah yg sangat jarang dibersihkan, kotoran agak membandel, perlu diberikan 2 tetes cairan pledge

gosoklah dengan menggunakan sisi jari telunjuk, secara merata


diamkan selama 5 menit, lalu gosoklah dengan menggunakan kain yg kering

pada bagian belakang gitar, terdapat baret yg cukup dalam yg disebabkan resreting yg ada pada sarung gitar

akhirnya pada bagian disekitar resreting saya tempelkan busa sebagai penahan, agar gitar tidak secara langsung menempel pada jalur resreting

seperti inilah bentuk akhirnya



Gitar sekarang sudah aman, busa ini cukup dapat melindungi gitar dari benturan ringan.

thx,   ^_^

0 comments:

Posting Komentar

Popular posts

Pengikut

Buku Tamu

Flag Counter
 

o2 fresh Copyright © 2011 - |- Template created by O Pregador - |- Powered by Blogger Templates