P E S T A R A K Y A T (14/08/2002)
Lagu : Arief Hafid
Lirik : Yulis Misbach
Vokalis : Pangeran Siagian
Tua muda berbaur satu
Meluapkan rasa suka cita tak terhingga
Tiba sudah yang tlah ditunggu
Pesta rakyat tujuh belasan.
Kan kau lihat pentas seni pertiwi
Lampu hias umbul umbul gapura tiap gang
Bagai putri dihari pengantin
Mendandani diri secantik mungkin, Nusantara
Menggelar hajatan.
Mari bergembira
Sgala penat kita lupakan sejenak
Sambutlah Agustus
Hari kemerdekaan
Kibarkan sang merah putih
Dan tujuh belasan
Dirayakan.
Kan kau lihat pesta negri
Tujuh belas Agustus.
Dengarkan >>
Lagu pesta rakyat adalah salah satu lagu yang tidak mampu saya cipta seutuhnya. Hanya alunan nada yang terdengar : dadadada.. dadada.. .
Cukup lama memfokuskan mencari text/ syair untuk lagu ini, yang pada akhirnya menyerah.
Lagu ini akan sempurna bukan ditanganku, dan aku melihat seorang Yulis akan mempunyai garis lukisan pemandangan baru menggambarkan nada lagu ini.
Sempat tertegun waktu mencuri tulisan kata yang dibikinnya, 2 buah kata awal: Tua Muda? Apa maksudnya ya? Sambil tertawa geli, menilai: wah salah alamat nih, minta bantuan Yulis bikin syair lagu!!
Ternyata setelah rampung, Angkat Jempol Dah!!
Thx Yulis, thx bunda, bahagia untukmu slalu, amien..
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Popular posts
-
1. Apabila gambar di layar tidak full 2. Kita menginginkan gambar di layar terlihat penuh 3. Remote LG TV LCD ...
-
Masih ingat modifikasi mobil Jeep Willys tahun 1952, karya Uda Ilin, beliau dulu dikenal dengan panggilan Alay, sewaktu masih menjadi mekan...
-
Bila sekring mobil sudah mulai sering putus, sering panas, bahkan meleleh, itu merupakan tanda, bahwa rumah sekring mobil sudah mengalami ke...
-
Mengakali delco atau distributor pada mesin mobil, khususnya mengakali arang delco atau arang distributor yang habis merupakan hal yang tid...
-
Biasanya bila akan menggelar suatu acara, kita tidak mengharapkan hujan turun saat acara berlangsung. Mitos yg cukup terkenal untuk jadi pen...
-
1.Bila masih ada celah untuk mengambil, misalnya, mengambil fisher di tembok, bisa digunakan tang lancip, seperti pada g...
-
Beberapa hari yg lalu, keponakanku, Teguh, membawa sebuah korek api Zippo milik temannya, Rifa, yg tidak bisa menyala, padahal korek tersebu...
-
Beberapa hari yg lalu saya diundang untuk ikut meliput acara pameran mobil bersama beberapa teman blogger. Dan inilah kali pertama saya me...
-
Dari dulu saya suka korek api Zippo, terutama tipe cangklong. Bentuknya yg unik plus tahan terhadap angin, malah menjadi sulit menyalakan r...
-
Masih ingat postingan Modifikasi Jeep sebelumnya?, ini adalah modifikasi jeep yg selanjutnya. Modifikasi mobil Jeep Willys tahun 1952, karya...
mantab lagunya bang
BalasHapus